Breaking News
light_mode
Trending Tags

Safari Ramadhan ke-7: KH. Muzakki Birrul Alim Ungkap Keberkahan Jamiyyah Nahdlatul Ulama

  • account_circle NU Pasuruan
  • calendar_month Sel, 29 Mei 2018
  • visibility 2
  • comment 0 komentar

KH. Muzakki Birrul Alim saat memberikan Ceramah di kegiatan Safari Ramadhan PCNU Kab. Pasuruan

Dalam upaya menguatkan khidmat terhadap Jamiyyah Nahdlatul Ulama (NU), Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Pasuruan menjelaskan keberkahan menjadi warga Nahdliyin dan menjadi Pengurus NU.

“Keuntungan besar menjadi bagian dari NU karena jamiyyah ini merupakan bentukan dari Para Wali. Jamiyyah NU ini diumpamakan kendaraan yang menuju ke surga yang dibentuk oleh KH. Kholil Bangkalan yang dinahkodai oleh KH. Hasyim Asyari”,

ungkap KH. Muzakki Birrul Alim selaku Rois Syuriyah PCNU Kabupaten Pasuruan saat memberikan ceramah dalam kegiatan Safari Ramadhan di Masjid Baiturrohman Dusun Krajan Desa Blarang Kecamatan Tutur, kemarin malam (29/5/2018).

Kiai Muzakki juga menjelaskan bahwa Safari Ramadhan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara PCNU dengan MWC (Majelis Wakil Cabang) NU.

“Jika hubungan ini sudah erat maka upaya amar makruf nahi munkar dan membentengi Ahlussunnah Wal Jamaah An-Nahdliyah bisa dilaksanakan dengan baik”, pungkas Pengasuh Pondok Pesantren Hidayatullah Dusun Tampung Desa Kalirejo Kecamatan Gondangwetan tersebut.

Selain itu, sebelumnya, KH. Saiful Anam Chalim menyampaikan informasi terkait Kampus Institut Teknologi & Saint Nahdlatul Ulama (ITS NU) Pasuruan dan menghimbau agar masyarakat dapat mendaftarkan putra-putrinya.

“PCNU telah memiliki perguruan tinggi yakni ITSNU dan sekarang sudah dalam proses penerimaan mahasiswa baru, harapannya warga NU bisa kuliah di ITSNU”,

ujar Sekretaris PCNU Kab. Pasuruan saat memberikan sambutan pembukaan di kegiatan Safari Ramadhan tersebut.

Kegiatan Safari Ramadhan Tim II tersebut dihadiri oleh Rois syuriyah PCNU dan jajaran tanfidziyah PCNU, Pengurus Lembaga yang diwakili oleh LTNNU, LAZISNU, LPBINU, LDNU, LPPNU, camat tutur serta jajaran syuriyah-tanfidziyah MWCNU dan dihadiri ratusan warga masyarakat Kecamatan Tutur. (Subadar).

  • Penulis: NU Pasuruan

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Istighotsah Jumat Legi, Gus Ipong Ungkap Hubungan Berjamiyyah dengan Doa Sapu Jagat

    Istighotsah Jumat Legi, Gus Ipong Ungkap Hubungan Berjamiyyah dengan Doa Sapu Jagat

    • calendar_month Sab, 1 Jan 2022
    • account_circle Makhfud Syawaludin
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Lekok, NU PasuruanPengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Pasuruan kembali menggelar Istighotsah Rutin Jumat Legi, Jumat (31/12/2021). Kali ini, Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Kecamatan Lekok menjadi tuan rumah. Kegiatan itu bertempat di Masjid An-Nur Dusun Krajan Utara, Desa Rowogempol. Ketua PCNU Kabupaten Pasuruan KH Imron Mutamakkin, menceritakan perihal pelaksanaan Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama […]

  • Lagi, Lesbumi NU Pasuruan Gelar Festival Al Banjari

    Lagi, Lesbumi NU Pasuruan Gelar Festival Al Banjari

    • calendar_month Rab, 30 Okt 2024
    • account_circle NU Pasuruan
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Lumbang, NU Pasuruan Dalam rangka memperngati Hari Santri 2024, Pengurus Cabang (PC) Lembaga Seniman dan Budayawan Muslimin Indonesia Nahdlatul Ulama (Lesbumi) NU Kabupaten Pasuruan yang bekerja sama dengan Lesbumi Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Lumbang menggelar Festival Al-Banjari di Desa Cukurguling, Kecamatan Lumbang, Senin (28/10/2024). Ketua PC Lesbumi NU Kabupaten Pasuruan KH Yazid Tamim […]

  • Rakorjas IPNU Pasuruan Siapkan Fasilitator PAC

    Rakorjas IPNU Pasuruan Siapkan Fasilitator PAC

    • calendar_month Kam, 26 Des 2024
    • account_circle NU Pasuruan
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Pohjentek, NU Pasuruan Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Kabupaten Pasuruan menggelar Rapat Kordinasi Jaringan Sekolah (Rakorjas) di LP Ma’arif NU Kabupaten Pasuruan, Rabu (25/12/2024). Dalam acara tersebut IPNU Kabupaten Pasuruan akan menyiapkan tim fasilitator untuk diterjunkan kepada lembaga pendidikan Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Pasuruan KH Imron Mutamakkin mengatakan, IPNU […]

  • Hari Santri, LPBINU Pasuruan Tanam 10 Ribu Bibit Mangrove di Pantai Rejoso

    Hari Santri, LPBINU Pasuruan Tanam 10 Ribu Bibit Mangrove di Pantai Rejoso

    • calendar_month Sen, 30 Okt 2023
    • account_circle NU Pasuruan
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Rejoso, NU Pasuruan Pimpinan Cabang (PC) Lembaga Penanggulangan Bencana Nahdlatul Ulama (LPBINU) Kabupaten Pasuruan menggelar mengadakan Penanaman 10,000 Mangrove di pesisir laut Pasuruan di kawasan Jogingtrack Wisata Mangrove Patuguran ( JWMP) Kecamatan Rejoso, Kabupaten Pasuruan, Kamis (26/10/2023). Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Pasuruan KH Imron Muttamakkin menyampaikan bahwa keikutsertaan para pengusaha dan akademisi dalam […]

  • Habaib dan Cerminan Kemuliaan Akhlak Rasulullah

    Habaib dan Cerminan Kemuliaan Akhlak Rasulullah

    • calendar_month Sel, 1 Des 2020
    • account_circle NU Pasuruan
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Dalam sebuah riwayat, diceritakan bahwa ada seorang Raja, yang ketika akan berbelanja untuk kebutuhan dalam 1 bulan, akan dikawal oleh beberapa prajurit khusus yang bertugas untuk membawa barang yang dibeli tersebut, karena jumlah barangnya sangat banyak. Di tengah perjalanan, Raja dan rombongan beristirahat di sebuah tempat. Para prajurit duduk santai di luar sebuah bangunan, sedangkan […]

  • NU CARE-LAZISNU Pasuruan Beri Bantuan Tukang Becak dan Ojol

    NU CARE-LAZISNU Pasuruan Beri Bantuan Tukang Becak dan Ojol

    • calendar_month Sel, 11 Mei 2021
    • account_circle BAM Yusuf
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Pasuruan, NU PasuruanNU CARE-Lembaga Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah Nahdlatul Ulama (LAZISNU) Kabupaten Pasuruan membagikan puluhan paket sembako dan dua juta masker untuk pekerja bidang transportasi di Kantor Operasional Nusantara Ojek (NUJEK), Kompleks Graha Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU), Barat Lapangan Warungdowo Kecamatan Pohjentrek, Senin (10/5/2021). Kegiatan itu dilaksanakan bekerja sama dengan Pimpinan Wilayah (PW) […]

expand_less

Eksplorasi konten lain dari PCNU Kab. Pasuruan

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca